halo.lazarov

Bahasa Pemrograman yang Dapat Kamu Pelajari

Ada beragam bahasa pemrograman yang dapat kamu pelajari untuk membuat sebuah program. Berikut ini adalah beberapa rekomendasi bahasa pemrograman yang cukup mudah untuk dipelajari secara otodidak: HTML dan CSS Hypertext Markup Language atau HTML dan Cascading Style Sheet yang dapat disingkat CSS. Keduanya bukanlah merupakan bahasa pemrograman, melainkan bahasa markup yang digunakan untuk membuat halaman website. HTML digunakan untuk membuat dasar […]

Bahasa Pemrograman yang Dapat Kamu Pelajari Read More »

Tips Belajar Programming Secara Otodidak

Belajar Programming Di zaman yang serba canggih seperti saat ini, kamu dapat mempelajari segala hal dengan mudah. Contohnya, kamu bisa belajar programming secara otodidak. Apa sih sebenarnya programming itu? Programming adalah sebuah proses membuat program di komputer. Program yang dibuat bisa berupa software, website, aplikasi Android atau iOS, dan lain-lain.  Sebelum masuk ke pembahasan utamanya, kami punya informasi penting nih. Untuk

Tips Belajar Programming Secara Otodidak Read More »

Belajar Dasar-Dasar Administrasi untuk Menjadi Admin Profesional

Tentang Administrasi Administrasi termasuk salah satu aset bagi perusahaan. Meskipun aset tidak berwujud, administrasi bisa membantu kegiatan operasional mendorong kemajuan perusahaan. Seiring dengan bertambahnya perusahaan-perusahaan baru di Indonesia, maka tidak salah jika profesi administrasi perkantoran sangatlah dibutuhkan! Di kelas ini kamu akan belajar mulai dari mengenal fungsi administrasi beserta contohnya, pengetahuan dan keahlian yang harus

Belajar Dasar-Dasar Administrasi untuk Menjadi Admin Profesional Read More »